Pemelihara hingga 12 aki sekaligus, sangat penting untuk selalu menjaga aki tetap segar dan siap dijual. Dapat dipasang di dinding dan juga dapat dipasang di 2 jenis rak kami BATRACK12 dan MB-RACK, Keduanya dapat menampung hingga 12 aki. Sangat ideal untuk dealer dan dapat digunakan sebagai alat pemasaran.
Nomor Part: MBC12B
Fitur
- Rak Besi Heavy Duty
- Rak “Quick-Set” yang dapat di pasang kurang dari 60 detik tanpa peralatan!
- Termasuk bracket Display Header Card
- Menjaga aki tetap segar, terisi penuh dan siap dipasang kapan saja
- Serbaguna – Pasang di dinding atau di rak penyimpanan aki menggunakan bracket yang disediakan
- Memelihara 12 aki secara bersamaan
- Pengisi daya pintar – Memelihara aki tanpa batasan
- Tidak akan Over-Charge